Bahan :
1 genggam benalu jeruk nipis
1/2 genggam daun sambiloto
1/4 genggam kayu secang
1/2 sendok teh adas
1/2 jari pulosari
1 biji jadam arab (sebesar kelereng)
1 biji umbi kunyit (sebesar telur ayam)
Caranya :
Kunyit dikupas lalu dicuci dan diiris tipis-tipis. Rebus kunyit bersama bahan-bahan lain dalam delapan gelas air. Biarkan hingga airnya menyusut sampai tersisa empat gelas.
Ramuan diminum tiga kali sehari sebanyak sepertiga gelas sekali minum.
Selain minum ramuan tradisional, lakukan pantangan dengan tidak mengkonsumsi durian, nangka, makanan berlemak, dan makanan pedas.
Mengobati Tumor Payudara
Tags
Artikel Terkait
- Ramuan untuk diminum :Susu murni segelas dicampur dengan jahe yang sudah dipanggang dalam
- Untuk para Ibu yang habis melahirkan.Caranya:Siapkan kapur sirih diberi sedikit minyak ka
- Yang namanya usaha tidak ada salahnya. Terutama bagi mereka yang memiliki ukuran penis di
- Manfaat bunga kenanga untuk pengobatan bisa anda lihat melalui tips tradisional di baw
- Bahan :1. Kunyit 3 biji di parut diambil airnya,2. Ujungnya daun beluntas (daun muda) di
- Bunga kemuning (Murraya paniculata L.) juga sering digunakan sebagai obat tradisional. Ba
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
EmoticonEmoticon